”Fed Dovish Statement”

Risalah rapat Fed menunjukan bahwa Fed akan terus mengantisipasi kenaikan suku bunga  yang sedang berlangsung dan sikap kebijakan yang membatasi perlu dipertahankan sampai data yang masuk memberikan keyakinan bahwa inflasi berada pada jalur penurunan yang berkelanjutan menjadi 2%.

US ISM Manufacture PMI turun menjadi 48,4 pada Desember 2022, sedikit di bawah perkiraan 48,5, menunjuk ke bulan ke-2 kontraksi dalam aktivitas pabrik karena banyak yang mengalihkan pengeluaran dari barang ke jasa. Selanjutnya Jumlah lowongan pekerjaan di Amerika Serikat (JOLTS Job Opening) sedikit menurun sebesar 10,5 juta pada November 2022, dibandingkan dengan ekspektasi pasar sebesar 10 juta, menunjukan pasar tenaga kerja tetap kuat.

Minyak turun 5% ke level harga $73 per barel pada hari Rabu, tidak jauh dari level terendah satu tahun di $70,3 yang dicapai pada tanggal 9 Desember 2022, ditekan oleh prospek permintaan global yang melemah, dan ketidakpastian terkait virus corona di China.

Sementara itu Harga emas mencapai tertinggi di area $1865 per ons pada hari Rabu, investor mencerna risalah FOMC terbaru. Yang menyatakan tidak ada penurunan suku bunga yang diharapkan tahun ini.dan tetapa mempertahankan kebijakan suku bunga ketat.

 

GOLD INTRADAY AREA

R1 1,861      R2 1,874         R3 1,887 

S1 1,846      S2  1,838         S3 1,840

OPEN POSITION  BUY
Price Level 1,846
Profit target level 1,857
Stop Loss Level 1,839

 

OIL INTRA DAY AREA

R1 75.92            R2 77.71      R3  79.76

S1 70.29            S2 68.24        R3 66.19

OPEN POSITION BUY
Price Level 70.29
Profit Target Level 73.40
Stop Loss Level 68.24

 

OPEN POSITION SELL
Price Level 75.92
Profit Target Level 72.61
Stop Loss Level 77.71

 

image-artikel