Fokus Pasar hari ini: Inflasi di Sektor Produsen dan Tunjangan Pengangguran AS

NEWS FLASH

Economic News & Analysis

Tingkat inflasi tahunan di AS untuk Indek harga konsumen (US CPI) melambat menjadi 3% untuk periode bulan Juni 2023, terendah sejak Maret 2021 dan dibandingkan dengan 4% pada periode bulan Mei dan di bawah ekspektasi pasar sebesar 3,1%. Setahun setelah inflasi A.S. memuncak dan memicu perubahan agresif dalam kebijakan moneter The Fed.

Dengan inflasi masih di atas target Fed dan pasar tenaga kerja masih menunjukkan tanda-tanda pengetatan, rilis Rabu tidak banyak mempengaruhi konsensus luas bahwa kenaikan suku bunga 25 basis poin lainnya akan datang dari bank sentral pada 26 Juli. Tapi itu memicu diskusi lebih lanjut. tentang apa yang terjadi selanjutnya setelah pertemuan Juli.

Indeks dollar (.DXY) turun 1,18% menjadi $100,536, mendekati titik terendah dalam setahun. Yen telah menguat  kembali terhadap US Dollar ke area 138.481 secara keseluruhan mata uang Yen menguat sebesar 4% dan sterling mencapai level tertinggi 15 bulan, naik 0,45% di 1.29842 . Bank of England mengatakan Inggris menghadapi suku bunga yang lebih tinggi.

Imbal hasil Treasury A.S.  turun, dengan imbal hasil catatan Treasury 10-tahun sekarang di 3,865%, turun 11,9 basis poin. Harga emas melonjak 1,3% mencapai harga tertinggi di 1,959.59. minyak mentah naik 0,3% menjadi $75,07

Hari ini Investor kembali akan mengawasi rilis data AS,  PPI MoM (Producer Price Index) data inflasi yang mengukur indek harga produsen dengan perkiraan pasar 0,2% untuk periode bulan juni dengan data sebelumnya pada periode bulan Mei di -0,3%. Untuk Core PPI perikiraan pasar tidak mengalami perubahan di 0,2% dari data sebelumnya di 0,2%.

Selanjutnya rilis data ekonomi lainnya adalah Unemployment Claims, dengan perkiraan pasar sebesar 251K dari data sebelumnya di 248.K

Untuk ulasan dan analisa pasar sehari sebelumnya bisa di pelajari melalui link ini,

Prospek Harga Emas Hari Kamis (13/07/23) 

Data Perdagangan pada hari Rabu (12/07)

Open: 1,932.16  High: 1,959.59   Low: 1,932.03   Close: 1,958.23  Range: 27.56pts

Emas akan menguji area Resistance selanjutnya  di 1,966.91 dengan dorongan lebih luas menuju area 1,979.38 – 1,992.97

Untuk area support  emas akan menguji level harga 1,949.15  dengan tekanan lebih dalam  menuju area    – 1,934.23 – 1922.49

Prospek Harga Minyak Hari Kamis ( 13/07/23)

Data perdagangan pada hari  Rabu( 12/07)

Open: 73.85   High: 74.13   Low: 72.72   Close: 73.15   Range:  $2.72

 Minyak akan  menguji area resisitance  di 76.67 dengan dorongan lebih luas  menuju area  77.44 – 78.24

Untuk area support  berada di level di 74.71 dengan tekanan lebih dalam menuju area 73.30 – 72.67

 

GOLD INTRADAY AREA

R1 1,960     R2 1,973    R3 1,986

S1 1,947      S2  1,939    S3 1,931

OPEN POSITION BUY
Price Level 1,947
Profit Target Level 1,958
Stop Loss Level 1,940
OPEN POSITION SELL
Price Level 1,960
Profit Target Level 1,952
Stop Loss Level 1,967

OIL INTRADAY AREA

R1 76.67           R2 77.44     R3  78.24

S1 74.71          S2 73.30      R3 72.67

OPEN POSITION BUY
Price Level 74.71
Profit Target Level 75.80
Stop Loss Level 74.21
OPEN POSITION SELL
Price Level 76.67
Profit Target Level 75.75
Stop Loss Level 77.17

 

image-artikel