.NEWS FLASH
Economic News & Analysis
Setelah terpukul oleh serangkaian data ekonomi AS yang kuat pada minggu lalu, sekali lagi emas akan menghadapi tantangan dari data ekonomi AS dengan kategori “High Impact* yang berpotensi akan mendominasi pergerakan pasar minggu ini. Pasar emas sejak Awal Februari 2023 telah mengalami penurunan yang cukup signifikan, secara keseluruhan emas telah ambruk sebesar 4,5% sepanjang bulan ini.
Tantangan pertama datang pada hari Selasa (21/02) emas akan menghadapi data ekonomi US Service PMI dan US Manufacturing PMI, sebuah indeks variabel ekonomi untuk melacak pertumbuhan ekonomi AS di sektor jasa dan sektor manufaktur.
Tantangan berikutnya pada operasi pasar terbuka bank sentral Amerika, Investor dan Trader mengenal dengan istilah FOMC Meeting (Federal Open Market Committe) yang akan di rilis secara live pada hari Kamis dini hari (23/02) Pelaku pasar khawatir terhadap agresifitas the Fed yang akan menaikkan suku bunganya kembali di kisaran 0,25% – 0,5%.
Selanjutnya data ekonomi US GDP Q4 pada hari Kamis (23/02) yang mengukur pendapatan nasional dan output pertumbuhan barang dan jasa yang di produksi oleh dalam negeri AS, pada periode waktu yang di tentukan.
Finnaly, di hari Jumat (24/02) emas akan menghadapi alat ukur inflasi yang sangat di sukai oleh the fed yaitu US PCE (Personal Consumption Expenditure) ukuran pengeluaran untuk barang dan jasa yang di konsumsi oleh masyarakat Amerika. Federal Reserve menjadikan laporan PCE ini sebagai alat ukur resmi untuk menentukan tingkat inflasi AS.
Data ekonomi lainnya dari Amerika yang akan mewarnai pergerakan pasar minggu ini adalah :
Existing Home Sales Selasa (21/02)
Initial Jobless Claim, Atlanta Fed President Bostic speaks Kamis (23/02)
Consumer spending, Personal Income, New Home Sales Jum’at (24/02/23)
Prospek Harga Emas Hari Senin (20/02/23) :
Data Perdagangan pada hari Jumat (17/02)
Open: 1,836.05 High: 1,843.52 Low:1,818.82 Close: 1,841.89 Range: +24.70 pts
Technical Persfective
Emas akan menguji area resistance di 1,852.16 – 1,865.05 dengan catatan apabila area 1,845.02 berhasil di tembus. jika gagal emas berpotensi mengalami koreksi 1,836.47 turun lebih luas menuju area 1,827.59 – 1,814.20.
Prospek harga Minyak Hari Senin( 20/02):
Data perdagangan pada hari Jumat (17/02)
Open: 78.49 High: 79.52 Low: 77.91 Close: 78.04 Range: -1,61 pts
Minyak akan menguji area resistance di 77.18- 77.98 pola kenaikan selanjutnya menuju area 78.82 -79.59.
Minyak perlu mempertahankan area 76.29 -75.05 apabila gagal akan terjadi koreksi lebih luas menuju area 74.74 – 73.85
GOLD INTRADAY AREA
R1 1,845 R2 1,858 R3 1,871
S1 1,830 S2 1,822 S3 1,814
OPEN POSITION | BUY |
Price Level | 1,830 |
Profit Target Level | 1,841 |
Stop Loss Level | 1,823 |
OPEN POSITION | SELL |
Price Level | 1,845 |
Profit Target Level | 1,837 |
Stop Loss Level | 1,852 |
OIL INTRADAY AREA
R1 76.89 R2 77.54 R3 78.82
S1 75.14 S2 74.74 R3 73.85
OPEN POSITION | BUY |
Price Level | 75.14 |
Profit Target Level | 76.30 |
Stop Loss Level | 74.66 |
OPEN POSITION | SELL |
Price Level | 76.89 |
Profit Target Level | 75.80 |
Stop Loss Level | 77.39 |